MEMO PAGI

Hari Jadi Yayasan Minhadul Athfal Ke 120 Dengan Tema Belajar Aktiv Beramal Positiv

BANGKALAN, memo-pagi.com – 06-Maret-2024. Di usia Yang Ke 120 Tahun Yayasan Minhadul Athfal Di laksanakan, Dengan sangat meriah pasalnya di tahun ini telah mewisuda beberapa siswa-siswinya mulai dari tingkat Madin sampai dengan MQS ( Mitode Qurani Sidogiri) Yang langsung di tashih oleh petugas MQS dari Pondok Pesantren (Ponpes) Sidogiri

Di puncak Ikhtibar juga di meriahkan dengan Jalan santai yang di ikuti oleh sekitar lima ratus peserta dari berbagai desa yang ada di sekitar Yayasan mulai dari Desa Tanah Merah Dejeh sampai ke Desa Keranggan Barat, Panitia Menyediakan Kupon undian sebanyak 1,500 kupon dengan berbagai hadiah Menarik,

Menurut Kh Mustahdi Tosin, “Di usia Yayasan yang sudah 120 Ini berharap mampu mencetak santri yang berkualitas dan Berakhlakul Karimah karena meskipun bagaimana santri Ini adalah Garda dan Benteng untuk NKRI “Tuturnya”

Perlu di ketahui Yayasan Minhadul Athfal Ini adalah Yayasan paling tertua yang berada di Dusun Duwak Rampak Tanah Merah Laok Kecamatan Tanah Merah, Masyarakat Tanah Merah Laok sangat antusias, khusus Masyarakat Duwak Rampak didalam membantu acara Haflah tersebut, Para kaula muda yang terkenal dengan nama P24 ( Pemuda Duwak Rampak) sangat Kompak didalam berpartisipasi karena memang pemuda Ini adalah inisiator, Acara Haflah tahun ini mulai dari program lomba pembuatan Video Dan Lain-lain semua di lakasanakan sangat baik dan sangat luar biasa. (Ibnu Tosin/Wie)

Recent Posts

  • MEMO PAGI

Ketua Komisi A, DPRD Kabupaten Jember Menggelar Sosper Perlindungan Dan Pemberdayaan Petani

JEMBER, memo-pagi.com - Anggota DPRD Kabupaten Jember, Tabroni SE menggelar Sosialisasi Peraturan Daerah (Sosper) perlindungan… Read More

10 jam ago
  • MEMO PAGI

Polres Pasuruan Berhasil Amankan Pengedar Sabu Modus Ranjau

PASURUAN, memo-pagi.com - Satresnarkoba Polres Pasuruan Polda Jatim mengamankan satu pelaku pengedar Narkoba jenis Sabu… Read More

1 hari ago
  • MEMO PAGI

Polda Jatim Tetapkan 13 Oknum Pendekar PSHT Jember Sebagai Tersangka Pengeroyokan Polisi saat Patroli

SURABAYA, memo-pagi.com – Polda Jawa Timur telah menetapkan sebanyak 13 oknum anggota pesilat Persaudaraan Setia… Read More

1 hari ago
  • MEMO PAGI

Polres Batu Amankan Sejoli Usai Kuburkan Janin Hasil Aborsi di Malang

KOTA BATU, memo-pagi.com – Satreskrim Polres Batu Polda Jatim berhasil mengungkap kasus aborsi ilegal yang… Read More

1 hari ago
  • MEMO PAGI

Pemprov Jatim Sosialisasi Rokok Ilegal Di Bangkalan

BANGKALAN, memo-pagi.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur menggelar sosialisasi mengenai ketentuan Peraturan Perundang-undangan Bidang… Read More

3 hari ago
  • MEMO PAGI

Polda Jatim Berhasil Ungkap Peredaran Sabu 84 Kg Amankan 2 Tersangka Jaringan DPO Internasional FP

SURABAYA, memo-pagi.com - Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Jatim berhasil mengungkap dugaan tindak pidana penyalahgunaan… Read More

3 hari ago