MEMO PAGI

Upaya Menurunkan Angka Stunting Desa Glagawero Kecamatan Panti

JEMBER, memo-pagi.com – Pemerintah Desa Glagawero Kecamatan Panti Kabupaten Jember, berupaya menurunkan angka stunting, yang disebabkan anak kekurangan gizi dalam usia kurang dua tahun, ibu kekurangan nutrisi saat kehamilan, dan sanitasi yang buruk.

Jadi Keluarga menjadi aktor kunci dalam mengatasi sebab-sebab stunting tersebut. Keluarga mesti memiliki kesadaran untuk memprioritaskan pemenuhan asupan gizi dan pengasuhan anak secara layak, termasuk menjaga kebersihan tempat tinggal dan lingkungan.Kamis (14/12/2023).

Kepala Desa Glagawero Suryo menyampaikan, sejarah pertama stunting di Kabupaten Jember Desa kami salah satunya Desa stunting sejak tahun 2017, masuk sepuluh besar dari sepuluh Desa di kabupaten Jember, saya bersyukur dengan program tersebut karena bisa menerima bantuan seperti keuangan,air bersih,jamban dan makanan karena Desa kami stunting paling banyak meskipun kami akui sedikit.

Menurut data persentase desa kami yang terbanyak kami kaget, tetapi alhamdulillah dengan adanya data tersebut membawa berkah kepada masyarakat.Jadi
terkait stunting kami percepat faktor-faktornya untuk melengkapi seperti yang tidak punya jamban dibuatkan jamban.

Karena setiap tahun di anggarkan sekitar 30 sampai dengan 50 unit dari dana desa, terhitung sejak tahun 2020 lalu,dengan fasilitas yang ada angka stunting di desa kami bertahap menurun.

Lanjut Kepala Desa, kami sangat salut-salut sekali kepada kader karena sangat aktif membantu kegiatan bidan,berkat kader-kader terkait stunting desa kami menjadi tingkat terendah di Kecamatan Panti.

Kepala Desa Suryo berharap kepedulian kami kepada masyarakat, upaya-upaya, angka stunting terus menurun, gizi buruk anak menurun supaya kesejahteraan dan kesehatan anak terwujud.Harapnya. (cip)

Recent Posts

  • MEMO PAGI

Ketua Komisi A, DPRD Kabupaten Jember Menggelar Sosper Perlindungan Dan Pemberdayaan Petani

JEMBER, memo-pagi.com - Anggota DPRD Kabupaten Jember, Tabroni SE menggelar Sosialisasi Peraturan Daerah (Sosper) perlindungan… Read More

1 hari ago
  • MEMO PAGI

Polres Pasuruan Berhasil Amankan Pengedar Sabu Modus Ranjau

PASURUAN, memo-pagi.com - Satresnarkoba Polres Pasuruan Polda Jatim mengamankan satu pelaku pengedar Narkoba jenis Sabu… Read More

2 hari ago
  • MEMO PAGI

Polda Jatim Tetapkan 13 Oknum Pendekar PSHT Jember Sebagai Tersangka Pengeroyokan Polisi saat Patroli

SURABAYA, memo-pagi.com – Polda Jawa Timur telah menetapkan sebanyak 13 oknum anggota pesilat Persaudaraan Setia… Read More

2 hari ago
  • MEMO PAGI

Polres Batu Amankan Sejoli Usai Kuburkan Janin Hasil Aborsi di Malang

KOTA BATU, memo-pagi.com – Satreskrim Polres Batu Polda Jatim berhasil mengungkap kasus aborsi ilegal yang… Read More

2 hari ago
  • MEMO PAGI

Pemprov Jatim Sosialisasi Rokok Ilegal Di Bangkalan

BANGKALAN, memo-pagi.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur menggelar sosialisasi mengenai ketentuan Peraturan Perundang-undangan Bidang… Read More

4 hari ago
  • MEMO PAGI

Polda Jatim Berhasil Ungkap Peredaran Sabu 84 Kg Amankan 2 Tersangka Jaringan DPO Internasional FP

SURABAYA, memo-pagi.com - Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Jatim berhasil mengungkap dugaan tindak pidana penyalahgunaan… Read More

4 hari ago